Jadwal Perjalanan dan Tarip Kereta Kalijaga

Posted by

Kalijaga adalah kereta api ekonomi AC dimana tiap kereta terdiri 106 tempat duduk/nomor kursi. Anda bisa naik dan turun KA Kalijaga di Stasiun Solobalapan, Salem, Gundih, Telawa, Kedungjati, Brumbung, Semarang Tawang dan terakhir Semarang Poncol. Memanfaatkan rangkaian IDLE KA Bengawan, KA Kalijaga hanya melayani satu kali pp atau masing-masing stasiun satu kali perjalanan searah. Harga Tiket KA Kalijaga sebesar Rp 10.000 untuk sekali jalan berlaku all rute KA Kalijaga. 

Jadwal Perjalanan
KA 409 Kalijaga (Solo Balapan - Semarang Poncol)
Stasiun
Kedatangan
Keberangkatan
-
05.20
05.41
05.43
06.08
06.12
07.02
07.05
07.34
07.37
07.55
08.08
08.15
-

KA 410 Kalijaga (Semarang Poncol - Solo Balapan)
Stasiun
Kedatangan
Keberangkatan
-
09.00
09.07
09.10
09.28
09.31
10.00
10.03
10.53
10.57
11.21
11.23
11.44
-

Sumber : Wikipedia


Blog, Updated at: 14.18

Update

    Sering Dibaca